Riau Pos Blogspot.com - Kemudahan akan akses jalan kemanapun menjadi keinginan setiap masyarakat dimana saja. Saat ini Pemerintah Kota Pekanbaru akan membuat jalan pintas untuk mempermudah mobilitas masyarakat di kelurahan Okura, kecamatan Rumbai.
Jalan tersebut merupakan jalan pintas antara Pekanbaru hingga ke perbatasan Kabupaten Siak, yang berada di Kelurahan Okura, Kecamatan Rumbai Pekanbaru. Seperti yang diberitakan situsriau.com, Kepala Bapeda Kota Pekanbaru Bapak Sofyan telah melakukan kordinasi dengan pihak kecamatan dan dinas terkait untuk rencana pembangunan jalan baru di Okura.
Mari kita semua memberikan Applause kepada Pemko Pekanbaru, dan memberikan support agar pembangunan jalan ini dapat terlaksana dengan cepat.
Sungguh menggembirakan karena akses antara Kota Pekanbaru dan Kabupaten Siak akan semakin cepat. Ditambah lagi dengan pembangunan pasar wisata kuliner malam neh.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar